Buat yang belum mengetahui apa yang disebut dengan widget Teks Area dan Cara Membuat Teks Area, bisa melihat contoh teks area di postingan berikut Dengan tutorial berikut mungkin anda anda tidak memerlukan penjelasan kesana kemari untuk mencari tutorial tentang Teks Area, karena dengan contoh dan langkah-langkah membuatnya pasti anda langsung mengerti apa yang di sebut dengan Teks Area.
Untuk membuat Teks Area cukup mudah anda tidak harus memahami kode kode html terlebih dahulu. anda hanya memerlukan sedikit kode HTML saja untuk disimpan pada gadget anda sebagai gadget baru teks area, Atau jika anda ingin memasang teks area tersebut di postingan, Cukup menambah kode - kode berikut ke postingan anda dengan menggunakan tab Edit HTML di menu posting.
langkah langkah untuk membuat Teks Area, silahkan anda Copy kode di bawah ini :
<p align="center"><textarea name="code" rows="6" cols="20"> Tulis teks/kode-kode yang ingin anda tampilkan pada kotak teks area </teks area></p>
contoh sederhana:
Keterangan :
rows="6", untuk tinggi text area, rubahlah angka "6" sesuai dengan yang anda inginkan
Cols="20", untuk lebar text area. rubah pula angka " 20 "jika anda ingin menyesuaikan lebar teks area
Untuk menmbah widget baru di gadget blog blogger gunakan cara menambah kode Html di blog pada postingan dibawah ini
Cara Tambah Gadget HTML/JavaScript
No comments:
Post a Comment